Selamat Datang di Website Desa Dawung Kecamatan Jogorogo Kabupaten Ngawi

Artikel

Musyawarah Desa dalam rangka Penyusunan Rencana Pembangunan Desa Tahun 2024 Desa Dawung

08 Juli 2023 11:45:16  Administrator  226 Kali Dibaca  Berita Desa

BPD Desa Dawung melaksanakan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka Penyusunan Rencana Pembangunan Desa Tahun 2024 yang digelar di Balai Desa Dawung pada hari Jumat (23/06). Musdes RKPDes ini dihadiri oleh Tim Kecamatan Jogorogo yang langsung dipimpin Camat Jogorogo, Pemerintah Desa, BPD, Pendamping Desa, Pendamping Lokal Desa, Bhabinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua RT/RW, serta unsur lain yang terkait di desa.

Teguh Wahyudi, S.E, M.Si selalu Camat Jogorogo dalam sambutannya mengatakan bahwa RKP 2024 ini memuat apa yang akan dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Dawung selama Tahun Anggaran 2024.

Musdes ini dipimpin oleh Ketua BPD Desa Dawung dengan rangkaian acara pokok antara lain: Laporan Realisasi RKP Desa dan Rencana Prioritas Progam 2024 oleh Kepala Desa, Pembahasan Pokok Pikiran oleh BPD, Pecermatan ulang RPJMDes, Pembentukan Tim Verifikasi, Penyepakatan harga dasar sewa tanah desa, Penyampaian hasil Musdes, dan Penandatanganan BA.

RPKDes atau Rencana Kerja Pemerintah Desa merupakan dokumen perencanaan yang memuat pokok-pokok kebijakan pembangunan di desa dan mengarahkan pencapain tujuan, visi dan misi desa. Sehingga dengan RKPDes ini pembangunan desa sesuai dengan arah dan tujuannya untuk mencapai tujuan bersama, baik masyarakat, desa, daerah dan negara.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

11 Maret 2024 | 1.842 Kali
Megengan Tradisi Sambut Datangnya Bulan Ramadhan 1445 H
02 Agustus 2022 | 527 Kali
Sejarah Desa Dawung
02 Agustus 2022 | 362 Kali
Kelompok Perlindungan Anak Desa
02 Agustus 2022 | 328 Kali
Kontak Kami
02 Agustus 2022 | 317 Kali
RT RW
11 Agustus 2022 | 300 Kali
Jalan Sehat Kecamatan Jogorogo 2022 Bersama Wabup Ngawi
02 Agustus 2022 | 278 Kali
LINMAS

 Agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Jogorogo-Kedunggalar
Desa : Dawung
Kecamatan : Jogorogo
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63262
Telepon :
Email : desadawung010@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:195
    Kemarin:138
    Total Pengunjung:45.884
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.87.56
    Browser:Mozilla 5.0